Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Menyesal Penting untuk Tahu! Belajar dari Tyas Mirasih yang Terkena Miom, Para Wanita Harap Hindari Beberapa Makanan Lezat Ini

Tyas Mirasih

Melansir NHS, miom bisa berkembang karena pengaruh hormon estrogen. Hormon ini merupakan hormon reproduksi wanita yang dihasilkan ovarium atau indung telur.

Tak pelak, penyakit ini kerap muncul saat organ reproduksi wanita sedang aktif.

Ketika kadar estrogen sudah menurun atau rendah saat menopause, risiko terkena miom juga menurun.

Ada beberapa faktor risiko yang bisa jadi penyebab miom, antara lain:

  1. Faktor keturunan
  2. Haid pertama terlalu dini
  3. Kegemukan
  4. Kekurangan vitamin D
  5. Kerap makan daging merah tapi jarang makan sayur dan buah
  6. Kebiasaan minum alkohol

Namun miom juga bisa muncul karena konsumsi makanan tertentu.

Baca Juga: Tak Perlu Khawatir Lagi, Ini Cara Ampuh Untuk Mengecilkan Kista Ovarium Secara Alami