Find Us On Social Media :

Waduh Gawat! Deretan Orang Ini Dilarang Keras Makan Buah Salak Jika Tak Ingin Kena Akibatnya

Kenali manfaat buah salak yang baik untuk kesehatan tubuh sudah tahu?

GridFame.id - Salak menjadi salah satu jenis buah-buahan lokal yang sering dikonsumsi.

Dua varian salak yang paling terkenal di Indonesia adalah salak Bali dan salak Pondoh.

Buah dengan ciri khas sisik kasar ini memiliki banyak kandungan vitamin dan mineral yang bermanfaat bagi tubuh.

Salak bahkan kerap disebut sebagai salah satu obat alami untuk gangguan pencernaan.

Tapi sayangnya ada beberapa orang yang sangat dilarang keras makan salak.

Waduh, kenapa?

Baca Juga: Jangan Ulangi Lagi! Tidur dengan Kipas Angin Menyala Akibatnya Fatal Bisa Buat Nyawa Sekeluarga Melayang