Find Us On Social Media :

Dikira Aman, Ternyata Ini 3 Makanan Biang Keladi yang Bikin Perut Sakit Saat Menstruasi, Termasuk Gorengan!

Makanan yang bisa sebabkan nyeri saat menstruasi

Sesekali konsumsi makanan tersebut dapat menenangkan kondisi psikis yang sedang kacau.

Tetapi, jangan terlalu sering dan tetap perhatikan kondisi kita masing-masing.

Sebisa mungkin jangan konsumsi makanan manis, gorengan, atau lemak jenuh secara berlebih.

Terlebih untuk perempuan yang rutin menstruasi setiap bulan, makanan sehat penting diperhatikan agar tidak ada nyeri perut.

Dilansir dari Byrdie.com, ini makanan yang sebaiknya tidak dikonsumsi saat menstruasi: 
Soda

Sebenarnya minuman bersoda tak hanya dilarang untuk wanita yang sedang menstruasi karena pada dasarnya minuman ini hanya memiliki kandungan manis berlebih yang tentunya harus dihindari.

Baca Juga: Bisa Bikin Susah Hamil, Segera Lakukan Hal Ini Saat Nyeri Haid!