Find Us On Social Media :

Astaga! Dibalik Kemegahannya 83 Orang Terpapar Covid-19 Selama PON XX Papua 2021, Pemda Bakal Tanggung Biaya Karantina Peserta?

pon papua

GridFame.id - Seperti yang kita tahu sebelumnya, Sri Mulyani Menteri Keuangan Negara Indonesia membeberkan APBN yang digunakan untuk PON XX PAPUA 2021.

Bantuan yang diberikan sebesar Rp 1,58 triliun melalui Kemenpora ke papua dan Rp 793,73 miliar untuk belanja Kemeterian atau Lembaga.

Pemerintah pun secara tegas mengatakan jika pelaksanaan Pon kali ini akan menggunakan prokes yang sangat ketat.

Untuk menjaga para atlet dan para orang yang bertugas pada PON XX Papua 2021.

Namun, baru-baru ini muncul informasi mengejutkan, dimana ada 83 atlet hingga tim ofisial PON XX Papua 2021 terpapar covid-19.

Duh, lantas bagaimana ya Pemda setempat menanganinya?

Baca Juga: Bikin Hati Teriris! Bukan Cuma Dijemput Pakai Pikap, Atlet Peraih Emas di PON XX Papua 2021 Asal NTT Juga Tinggal di Gubuk Beratap Daun