Find Us On Social Media :

Suka Bikin Terkejut! Bukannya Menakuti, Jangan Sepelekan Bila Merasa Tidur dengan Mata Terbuka Ternyata Ada Pertanda Ini

tidur mata terbuka

Lagophthalmos Menyebabkan Seseorang Tidur dengan Mata Terbuka

Melansir dari Bobo.grid.id, kondisi dimana seseorang tidur dengan mata terbuka ini merupakan sebuah kondisi medis yang ada sebutannya, yaitu lagophthalmos.

Atau biasa juga disebut dengan kelelahan nokturnal.

Dimana kondisi ini membuat manusia tidur dengan mata terbuka setengahnya atau seluruhnya.

Walaupun tidur dengan mata terbuka, namun mereka tetap tidak bisa mendapatkan data visual ketika tidur.

Kelelahan nokturnal ini juga dapat terjadi pada orang yang sehat meskipun hanya sesekali.

Ketika sering tidur dengan mata terbuka, tidak bisa disepelekan begitu saja.

Lantaran bisa jadi ini salah satu tanda adanya gangguan mata.

 

Baca Juga: Bukan Cuma Mitos! Punya Kebiasaan Habis Makan Langsung Tidur, Wanita Ini Mendadak Mengalami Gangguan Pencernaan Akut