Find Us On Social Media :

Orang Asli Lamongan Pantang Makan Ikan Lele? Ternyata Ada Alasan Dari Kisah Masa Lalu & Akibat Mengerikan yang Masih Dipercaya!

ilustrasi ikan lele

Lalu didapati di dalam gubug ini adalah seorang janda yang tengah menjahit baju.

Kemudian antara Sunan Giri dan si wanita ini pun terlibat obrolan yang panjang hingga tengah malam.

Hingga akhirnya Sunan Giri pun pamit dan tanpa sadar beberapa pusaka beliau tertinggal.

Singkat cerita, Sunan Giri menyadari hal tersebut lantas mengutus seseorang bernama Bayapati untuk mengambilnya.

Bayapati bisa mengambil pusaka itu dengan cukup mudah.

Tapi, si janda yang sepertinya ingin memiliki benda tersebut tahu dan sejurus kemudian meneriakinya maling.

Seketika masyarakat pun ikut mengejar Bayapati hingga akhirnya pria ini terjun ke sebuah kolam yang penuh ikan lele.

Singkat kata, orang-orang pun menganggapnya meninggal karena tak terlihat lagi, padahal Bayapati masih hidup.

Baca Juga: Tak Bermaksud Menakuti, CDC Ungkap 5 Efek Samping Serius Covid-19 yang Bisa Terjadi Pasca Vaksinasi ! ‘Dapat Menyerang Sistem Kekebalan Tubuh Hingga Mengancam Nyawa’