4. Buah-buahan Anda harus tahu yang satu ini! Konsumsi banyak buah justru akan membantu mengurangi risiko disfungsi ereksi. Konsumsilah buah yang kaya akan flavonoid seperti beri, anggur, apel, dan jeruk. Tak hanya itu, semangka ternyata juga dapat meningkatkan ereksi dan libido karena kandungan citrulline di dalamnya dapat melepaskan asam amino seperti arginin dalam tubuh. Juga buah bit, yang mengandung antioksidan, vitamin, dan nitrat dalam jumlah tinggi, sehingga dapat meningkatkan aliran darah dan stamina saat berhubungan seks, serta dapat meningkatkan kesehatan jantung.
Baca Juga: Kupas Tuntas Rahasia Istri Betah di Ranjang! Cukup Konsumsi Obat Alami Pakai Rempah Satu Ini Untuk Tingkatkan Gairah Seksual 5. Tiram Tahukah Anda? Tiram juga menjadi makanan peningkat gairah seksual untuk pria. Pasalnya, kandungan afrosidak di dalamnya mampu meningkatkan gairah seks, lo. Juga, kandungan seng yang dapat meningkatkan dan memperlancar aliran darah yang lebih baik ke organ seks, juga mengatur kadar testosteron. Itulah lima makanan peningkat gairah seksual untuk pria yang bisa Anda coba. Selain makanan, Anda juga tetap harus menjalani gaya hidup sehat ya, agar gairah seksualnya tidak menurun. Dari rutin berolahraga, membatasi konsumsi alkohol, serta tidak merokok.
Artikel Ini Telah Tayang Sebelumnya di Nakita.ID dengan Judul "Ingin 'Rutinitas' di Ranjang Kembali Bergairah? Dads Hanya Perlu Makan 5 Makanan Peningkat Gairah Seksual Ini"