Find Us On Social Media :

Astaga, Risikonya Tak Main-main! Stop Simpan Kecap dengan Cara-cara Ini jika Tak Ingin Sekeluarga Kena Imbas Bahayanya

Cara menyimpan kecap yang benar

GridFame.id - Sebagian dari Anda pasti menyukai kecap.

Ya, kecap kerap kali dicampurkan ke dalam makanan.

Kecap sendiri memiliki rasa yang manis dan gurih karena terbuat dari kedelai hitam dan gula jawa.

Dikenal dapat melezatkan makanan, tentu saja kecap menjadi salah satu persediaan wajib di dapur.

Namun sayangnya, selama ini banyak yang masih menyimpan kecap dengan salah.

Alih-alih awet, kecap yang tak disimpan dengan cara yang benar bisa mendatangkan petaka.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu! Gegara Anak Ini Simpan Minuman Bersoda Kulkas Meledak Seketika, 3 Hal Lain Ini Juga Bisa Jadi Penyebabnya