Find Us On Social Media :

Perempuan Wajib Waspada! Ini Sederet Penyebab Siklus Menstruasi Tidak Teratur yang Tak Boleh Disepelekan, Bisa Berbahaya jika Dibiarkan

Penyebab siklus menstruasi tak teratur

GridFame.id - Sebagian besar wanita pernah mengalami masalah menstruasi yang tidak teratur.

Ada yang jarak antar menstruasinya terlalu dekat.

Namun ada pula yang berbulan-bulan tidak menstruasi.

Banyak yang berpendapat jika hal tersebut terjadi lantaran seseorang merasa stress.

Ada pula yang beranggapan bahwa siklus menstruasi yang berantakan disebabkan lantaran terlalu lelah.

Dua hal tersebut adalah benar.

Namun rupanya bukan cuma 2 hal tersebut yang jadi penyebab menstruasi tidak teratur.

Ternyata ada beberapa faktor menstruasi tidak teratur yang berhubungan dengan kondisi kesehatan tubuh.

Apa saja? Simak sampai habis!

Baca Juga: Perempuan Wajib Waspada! Bukan Cuma Kanker Rahim, Sering Alami Nyeri saat Haid Ternyata Bisa jadi Tanda Penyakit Berbahaya Ini Menggerogoti Organ Intim

Berikut ini beberapa penyebab menstruasi tidak teratur, seperti dilansir dari Medical News Today.

1. Sindrom ovarium polikistik