Find Us On Social Media :

Astaga, Ngeri! Bukannya Hemat, Kebiasaan Memanaskan Ulang Teh Sisa Semalam Justru Bisa Datangkan Bahaya Besar Ini pada Tubuh

Bahaya memenaskan teh sisa semalam

GridFame.id - Hampir setiap orang mengonsumsi teh setiap hari.

Pasalnya teh cocok diminum di berbagai kondisi.

Jenis dan rasa teh pun kini sangat beragam.

Biasanya orang minum teh di pagi hari atau di malam hari.

Beberapa orang biasanya akan menghangatkan teh sisa semalam karena sayang.

Sebagaimana diketahui, orang Indonesia dikenal hemat dan tak mau rugi.

Namun perlu diketahui, kebiasaan tersebut ternyata tak boleh dilekukan.

Alih-alih hemat, menghangatkan teh justru bisa datangkan bahaya besar.

Simak informasi selengkapnya!

Baca Juga: Lupakan Sejenak Parfum Rambut Mahal! Cuma Modal Satu Kantong Teh, Rambut Dijamin Bisa Wangi Sepanjang Hari, Begini Caranya!

Melansir dari Kompas Beth Howlett, perwakilan dari produsen Pukka Tea, mengatakan bahwa, sebaiknya konsumen tidak memanaskan ulang teh sisa.

Meski dengan alasan penghematan atau alasan meminimalkan limbah dapur.