Find Us On Social Media :

Geger Penjual Oyster Bar di Jakarta Tuai Pro Kontra, Ternyata Akibatnya Fatal Jika Sembrono Konsumsi Kerang Mentah, Bisa Lebih Parah Dari Diare!

makanan untuk obat sakit perut

Diketahui tiram itu sejatinya kaya akan mineral penting bagi tubuh.

Akan tetapi, jika dimakan terlalu banyak, dapat menyebabkan efek negatif bagi kesehatan.

Efek ini serupa jika individu mengonsumsi terlalu banyak seng dan selenium, misalnya mual dan muntah.

Sebaiknya menyantap tiram itu jangan terlalu banyak dan pastikan diolah terlebih dahulu ya.

Tujuannya agar bakteri mati, sehingga tidak meracuni tubuhmu.

Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul Jangan Asal! Ini Bahaya Makan Oyster, Pastikan Dimasak Terlebih Dahulu

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Kerang Jenis Ini Ternyata Bisa Picu Penyakit Mematikan, Salah Satunya Diabetes!