Find Us On Social Media :

Mudik Terasa Tenang! Ini Persiapan Polisi Untuk Antisipasi Macet di Tol Semarang-Batang

Beberapa kendaraan antre memasuki Gerbang Tol Cikampek Utama, Cikampek, Jawa Barat

Sedangkan kendaraan yang dari arah Semarang ke kota tujuan Jakarta akan dialihkan ke jalur Pantura.

“Demikian pula sebaliknya pada saat arus baalik Lebaran. Tentunya langkah tersebut dijalankan setelah mendapat petunjuk dari Korlantas Polri dan Polda Jateng,” tandasnya

Untuk diketahui bersama lonjakan arus mudik saat Lebaran setiap tahunnya memang tidak bisa dihindarkan.

Sehingga sangat perlu mengantisipasi sejak awal agar tidak terjadi kepadatan sepanjang jalan yang membuat warga jenuh selama mudik Lebaran 2022.

Di tahun ini jika mengacu pada rencana operasi dan prediksi hasil survei menyebut bahwa puncak arus mudik diprediksi pada akhir April yakni sekitar tanggal 29-30 April 2022.

Sedangkan untuk arus balik akan diperkirakan terjadi 8 Mei 2022. Maka dari itu pilihlah waktu yang tepat untuk melakukan mudik Lebaran 2022 kali ini.

Selamat berlibur dan merayakan lebaran dengan keluarga besar.

Baca Juga: Mudik Lebaran 2022 Gunakan Kapal Peni Ini Syarat dan Jadwalnya yang Perlu Anda Ketahui