Siapkan juga NIK NISN, NPSN dan alamat yang aktif untuk kelengkapan pendaftaran,
Setelah selesai melakukan pendaftaran, sistem KIP Kuliah selanjutnya akan melakukan validasi NIK, NISN dan NPSN serta kelayakan mendapat KIP kuliah.
Jika dalam proses validasi berhasil maka secara otomatis sistem akan mengirim nomor pendaftaran dan kode akses ke alamat email yang sudah terdaftar,
Selanjutnya sistem akan menyelesaikan proses pendaftaran KIP Kuliah da memilih jalur seleksi yang akan diikuti ( contoh: Mandiri).
Setelahn itu, siswa akan diarahkan untuk menyelesaikan proses endaftaran di portal atau sistem seleksi nasional masuk perguruan tinggi sesuai jalur seleksi yang dipilih.
Sinkronisasi dengan sistem tersebyr akan dilakukan dengan skema host to host.
Bagi calon penerima yang dinyatakan diterima di PT dapat melanjutkan dengan melakukan verifikasi oleh PT sebelum akhirnya diusulkan sebagai calon mahasiswa penerima KIP Kuliah.
Baca Juga: Ikuti Panduan Pengisian Akun pada KIP Kuliah 2022, Bisa Bebaskan Biaya per Semester