Find Us On Social Media :

Kaum Rebahan Harus Waspada! Ini 5 Gaya Hidup Berisiko Sebabkan Kanker Usus

Bagi sebagian orang, merokok sudah menjadi salah satu hal yang wajib dilakukan dalam kesehariannya.

Bukan cuma membahayakan kesehatan paru-paru, merokok juga berisiko tinggi menyebabkan seseorang mengalami kanker usus besar.

4. Konsumsi minuman beralkohol

Minum minuman beralkohol telah terbukti meningkatkan risiko kanker usus besar. Apalagi jika dilakukan secara rutin dan dalam jumlah yang besar.

5. Obesitas

Baca Juga: Sering Disisihkan saat Makan Ikan Bakar, Lalapan Satu Ini Ternyata Bisa jadi Obat Alami Hipertensi Tak Kalah dari Obat Mahal

Gaya hidup lain yang jadi faktor risiko kanker usus besar adalah berat badan yang berlebih (obesitas).

Orang-orang dengan berat badan berlebih berisiko meninggal karena kanker usus, dibandingkan mereka yang memiliki berat ideal.

Baca Juga: Mulai Detik Ini, Jangan Lagi Makan Telur dengan Campuran Bahan Ini, Walau Enak Ternyata Bisa Jadi Racun untuk Tubuh

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul 5 Gaya Hidup Berisiko Sebabkan Kanker Usus, Awas yang Suka Bermalasan