Find Us On Social Media :

Dosen UNS Bagikan Cara Gampang Cegah Hepatitis Akut Agar Tidak Mudah Terinfeksi

Pencegahan penyakit hepatitis akut

GridFame.id – Penyebaran penyakit hepatitis akut di Indonesia menjadi salah satu kekhawatiran masyarakat saat ini.

Usai dua tahun lalu WHO mengumumkan Covid-19 sebagai Kejadian  Luar Biasa (KLB) kini WHO kembali memberi kabar bahwa hepatitis akut menjadi KLB.

Menyebarnya penyakit hepatitis akut ke 12 negara akhirnya membuat Organisasi Kesehatan Dunia (WH) menetapkan KLP pada 15 April 2022.

Virus hepatitis akut awalnya dilaporkan keberadaannya di Inggris Raya pada 5 April 2022 lalu.

Kemudian terus menginfeksi hingga pada 8 April, ada setidaknya 3 negara yang melaporkan terkait kasus tersebut hingga saat ini menjadi 12 negara yang telah terinfeksi.

Penyakit hepatitis akut umumnya menyerang anak-anak di bawah hingga 16 tahun dan menyebabkan pasien meninggal dunia jika tidak tertangani dengan tepat.

Hingga kini Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah melaporkan ada 15 kasus hepatitis akut dengan total penderita meninggal sebanyak 5 orang.

Atas pernyataan tersebut, penting bagi kita untuk mengetahui pencegahan yang tepat agar tidak mudah terinfeksi penyakit hepatitis akut.

Dokter Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Sebelas Maret (UNS), Dr. Dhani Redhono Harioputro meminta para orang tua untuk mengecek gejala penyakit ini pada anak-anak mereka.

Baca Juga: Baru Mencekam Ini Bedanya Hepatitis Akut vs Hepatitis Biasa Versi Kemenkes

 

Ia mengaku bahwa penyakit hepatitis akut ini memiliki ciri-ciri yang cukup mencolok. Adapun ciri-ciri yang cukup mencolok yakni pada bagian warna kuning pada mata penderita hepatitis akut,