Find Us On Social Media :

Ramai Beredar Video Kecantikan Pantai Pasir Putih di PIK 2 Jakarta Utara, Berapa Harga Tiket Masuknya?

harga tiket masuk pantai pasir putih pik 2

GridFame.id - 

Di media sosial sedang ramai tentang keindangan pasir putih di PIK 2, Jakarta Utara.

Penampakan pantai tersebut memang tak usah diragukan lagi.

Pasirnya yang putih serta pemandangan yang indah membuat masyarakat berdecak kagum.

Sehingga banyak masyarakat yang ingin datang untuk menikmati keindahannya secara langsung.

Tak hanya itu saja, banyak spot foto yang tentunya sangat aestetik untuk unggahan instagram anda.

Pantai tersebut berlokasi di  Jalan Pantai Indah Kapuk, Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara.

Lalu berapa harga tiket masuknya?

Berikut harga tiket masuk Pantai Pasir Putih di PIK 2 serta jam operasionalnya.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Tempat Wisata Keluarga Paling Hits dan Instagramable di Bandung Lengkap dengan Harga Tiketnya di Akhir Pekan, Dijamin Nyesel Kalau Tak Mampir!

Rute ke Pantai Pasir

Jika berangkat dari kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, misalnya, jaraknya sekitar 24 kilometer (km) atau sekitar 43 menit menggunakan kendaraan.