Find Us On Social Media :

Mulai dari 10 Ribu Rupiah Saja Bisa Bikin Gendut Rekening! Ini Cara Daftar Investasi Reksa Dana Shopee dan Keuntungan yang Bakal Didapatkan

Cara daftar Reksa Dana Shopee

 

GridFame.id - Tertarik untuk investasi?

Beberapa tahun terakhir, para gen millenial mulai sadar untuk melakukan investasi.

Investasi jangka panjang memang diperlukan untuk masa depan.

Berbagai informasi seputar investasi pun belakangan banyak dicari.

Apalagi kecanggihan teknologi membuat masyarakat kini bisa berinvestasi tanpa perlu syarat rumit atau modal besar.

Hanya dari ponsel di genggaman tangan saja, mimpi untuk menjadi investor bisa terwujud.

Salah satu yang patut dijadikan pertimbangan untuk investasi adalah Reksa Dana Shopee.

Reksa Dana di Shopee adalah fasilitas yang disediakan bagi Pengguna Shopee untuk berinvestasi secara mudah dan aman di berbagai produk Reksa Dana.

Reksa Dana di platform Shopee merupakan hasil kerjasama antara Shopee dengan Agen Penjual Reksa Dana (APERD) online yaitu PT Bibit Tumbuh Bersama (Bibit).

Tak butuh modal besar, pengguna Shopee bisa ikut bergabung menjadi investor Reksa Dana dengan dana minimum.

Bagaimana caranya? Yuk simak.

Baca Juga: Bisa Panen Cuan Lewat Konten! Begini Cara Menggunakan Shopee Video dan Tips Agar Akun Bisa Centang Biru