GridFame.id -
Beberapa pengguna Gopaylater mulai mengeluhkan soal jatuh tempo.
Gopaylater salah satu fitur pembayaran dari aplikasi Gojek.
Dimana anda bisa menyelesaikan pembelian dan pelunasan di lain waktu.
Gopaylater sama seperti fitur paylater pada umumnya.
Hanya saja untuk pelunasan, Gopaylater tak bisa dicicil.
Gopaylater hanya bisa dilunasi dalam satu kali pembayaran saja.
Cara aktivasi Gopaylater bisa anda baca disini Begini Cara Aktivasi Gopay Paylater Terbaru yang Gampang
Untuk jatuh temponya Gopaylater setiap tanggal 1 bukan akhir bulan lagi.
Sayangnya, belakangan ini banyak masyarakat yang mengeluhkan soal jatuh tempo Gopaylater ini.
Salah satunya sosok debitur ini yang merasa jatuh tempo Gopaylater aneh dan tak masuk akal.