GridFame.id -
Belakangan ini heboh soal mutilasi yang dilakukan oleh seorang pria di Sleman, Yogyakarta.
Dimana pria tersebut nekat membunuh seorang wanita karena terlilit utang pinjol sebesar Rp 8 juta.
Setelah melakukan pemubunuhan, ia menguras harta korban agar utang pinjolnya bisa lunas.
Namun, pelaku berhasil ditangkap oleh pihak kepolisian setempat.
Pinjaman online memang saat ini banyak yang menggunakan.
Bahkan, ada beberapa masyarakat yang bergantung pada pinjol karena kesulitan ekonomi.
Sebetulnya, pinjaman online bisa bersifat membantu jika digunakan sesuai kebutuhan.
Sayangnya, kebanyakan malah menjadi bergantung pada pinjaman online.
Dan berakhir dengan gali lubang tutup lubang utangpun terus menumpuk.
Bahaya gali lubang tutup lubang anda bisa baca disini Ngerinya Gali Lubang Tutup Lubang Pinjol, Bukannya Hutang Beres Malah Bisa Jadi Korban Penipuan
Daripada gali lubang tutup lubang, ada beberapa tips yang bisa dilakukan untuk melunasi pinjol dengan cepat.