Find Us On Social Media :

Menonton YouTube Mukbang Saat Puasa, Apakah Puasanya Batal atau Makruh? Ini Penjelasannya

hukum menonton youtube mukbang saat puasa

GridFame.id - 

Puasa sudah memasuki hari kedua. 

Seringkali banyak hal yang simpang siur mengenai hal yang membatalkan puasa.

Seperti menangis saat puasa, mengupil, terkena flu dan lain-lain.

Sebetlnya, tidak semua hal bisa membatalkan puasa.

Bisa saja kegiatan yang dilakukan tak membatalkan hanya mengurangi pahal berpuasa.

Nah, salah satu yang menjadi simpang siur adalah menonton youtube mukbang saat puasa.

Tak sedikit orang yang menunggu berbuka puasa dengan menonton video di YouTube.

Yang kini banyak ditonton adalah video foodvlogger ataupun mukbang.

Apa itu mukbang? Mukbang merupakan istilah yang berasal dari Korea Selatan berarti makan dengan disiarkan.

Menonton YouTube Mukbang saat sedang puasa, apakah batal atau makruh?

Yuk simak penjelasannya!