Find Us On Social Media :

THR Terlanjur Ludes saat Pulang Kampung, Ini 5 Tips Cara Mengatasi Masalah Keuangan Setelah Lebaran

tips mengatasi masalah keuangan setelah lebaran

Tips Mengatasi Masalah Keuangan Setelah Lebaran

Dilansir dari laman resmi sahabatpegadaian.co.id, ada 5 hal yang bisa dilakukan setelah lebaran: 

1. Cek ulang kondisi keuangan

Kembalilah pada prinsip dasar ekonomi, yaitu membagi dengan jelas antara kebutuhan dengan keinginan.

Misalnya, kalau pakaian lama masih bagus, untuk apa membeli pakaian baru setiap tahun padahal dananya bisa ditabung untuk keperluan lain.

Bila ternyata selama ini dana lebih banyak habis itu menuruti keinginan, saatnya lebih fokus dengan kebutuhan agar tidak ada lagi masalah keuangan setelah Lebaran.

Apalagi bila Anda sudah terlanjur mengajukan cuti cukup lama untuk mudik ke luar kota, waktunya kembali bekerja masih lama jadi ingat untuk tidak boros.

2. Menyusun dan merombak kembali anggaran keuangan

Keluar dari zona nyaman memang sebuah tantangan, terutama bila ada tradisi yang menyenangkan namun sebenarnya memakan banyak biaya.

Bila ada masalah keuangan setelah Lebaran, mau tidak mau Anda terpaksa sedikit lebih mengencangkan ikat pinggang.

Baca Juga: 4 Tips Ampuh Menagih Utang ke Teman atau Tetangga yang Terus Berkelit, Bisakah Dibawa ke Jalur Hukum?

Kurangi dulu biaya hiburan atau bersenang-senang di luar rumah, hitung-hitung Anda sekalian mendekatkan diri kembali dengan keluarga.

Daripada ke mal dan makan di restoran lagi, lebih baik memasak dan makan bersama di rumah.

3. Batasi pengeluaran harian dengan mengisi ‘simpanan darurat’

Saatnya membatasi pengeluaran harian, setidaknya hingga gajian berikutnya.