Find Us On Social Media :

Tak Ada Bunga yang Harus Ditanggung, Ini Dia Cara Mengaktifkan Shopee Paylater Lite Untuk Belanja Sekarang Bayar Nanti

limit Spaylater

GridFame.id - Pernah dengar tentang Spaylater Lite?

Ada sedikit perbedaan antara Spaylater reguler dengan lite.

Shopee Paylater Lite atau bisa dikatakan kasbon merupakan fitur terbaru dari Shopee yang bisa di pakai oleh semua pengguna.

Fitur pinjaman dari Shopee memiliki sistem membeli barang dengan cara Beli Sekarang, Bayar Nanti atau tempo bulanan.

Selain itu, limit diberikan tidak begitu besar untuk pengguna baru yakni sebesar Rp 750.000 hingga Rp 50.000.000.

Tentunya ada syarat yang harus dipenuhi jika ingin menikmati fitur ini.

Pertama, akun Shopee harus sudah terdaftar & terverifikasi.

Minimal akun berusia 3 bulan dan sering di pakai untuk transaksi pembayaran maupun pembelian barang.

Pastikan aplikasi Shopee sudah update versi terbaru sebelum menggunakan layanan ini.

Lalu bagaimana cara mengaktifkan Spaylater Lite?

Ikuti langkah-langkah berikut ini.

Baca Juga: Wah Fitur Baru Kasbon Shopee, Nyesel Tahu Belakangan! Limit Bisa Capai Rp 50 Juta Cicilan Sampai 12 Bulan, Ini Beda SPaylater dan SPaylater Lite