Find Us On Social Media :

Hati-Hati! Memviralkan Orang yang Tak Bayar Utang Bisa Dipenjara, Sebaiknya Lakukan Ini Saja

Memviralkan orang tak bayar utang bisa dipenjara

GridFame.id - Apakah Anda pernah mengalami kesulitan menagih utang ke tetangga?

Atau, saat ini Anda sedang mengalaminya?

Piutang kini menjadi salah satu masalah yang terjadi di masyarakat.

Selain pinjol dan bank, banyak pula orang yang tak mampu bayar utang ke tetangga.

Bahkan, sering kali hal ini menimbulkan keributan.

Sebagai orang yang memberi utang, kita tentu saja kesal uang tak kunjung kembali, apalagi jika kita sedang membutuhkannya juga.

Banyak yang lantas mencari cara agar si pengutang cepat membayar utangnya.

Salah satunya dengan memviralkan video mereka dengan harapan si pengutang malu.

Sehingga, mau tak mau mereka akan mencari cara untuk bayar utangnya.

Namun, cara tersebut sangat tidak dianjurkan lantaran bisa menyeret Anda ke penjara.

Daripada ambil risiko, lebih baik pakai cara ini saja!

Baca Juga: Pengalaman Debitur Telat Bayar Shopee Paylater 3 Bulan, Hutang Menumpuk Rp 10 Juta Tetapi Tak Didatangi DC