Find Us On Social Media :

Saldo DANA Terpotong Google Play? Begini Cara Mudah Pengembaliannya

saldo dana terpotong google play

GridFame.id - 

Banyaknya keluhan tentang saldo e-wallet terpotong secara tiba-tiba.

Hal tersebut dikeluhkan oleh masyarakat di media sosial.

Google Play biasanya digunakan untuk transaksi jual beli aplikasi.

Salah satunya untuk beli diamond Mobile Legends, Free Fire dan lain-lain.

Memang untuk pembayaran bisa dilakukan dengan berbagai cara.

Salah satu caranya dengan membayar menggunakan e-wallet.

Apakah saldo bisa kembali jika terpotong padahal tak berlangganan?

Jika anda tak merasa berlangganan, saldo bisa kembali.

Selain itu ada beberapa hal juga yang harus anda lakukan.

Begini cara pengembalian saldo DANA yang terpotong karena Google Play.

Baca Juga: Banyak yang Ngaku Dana di E-Wallet Hilang Dibobol! Pakai Cara Ini Untuk Terhindar dari Hacker dan Scammer Pencuri Saldo