Find Us On Social Media :

Sebaiknya Dipikir Ulang, Ini Beberapa Risiko Menutup Kartu Kredit yang Harus Dipertimbangkan

Risiko menutup kartu kredit

GridFame.id - Ini beberapa risiko menutup kartu kredit.

Apakah Anda berencana menutup kartu kredit dalam waktu dekat?

Kalau iya, sebaiknya pertimbangkan risikonya dulu.

Sebagaimana diketahui, kartu kredit sejak dulu menjadi alat pembayaran non tunai yang cukup populer.

Bahkan, sampai saat ini kartu kredit masih digunakan meski banyak aplikasi paylater.

Banyak sekali keuntungan menggunakan kartu kredit.

Mulai dari banyaknya diskon, reward, dan lain-lain.

Namun, beberapa orang justru menutup kartu kredit dengan alasan tertentu.

Sebelum menutup kartu kredit, sebaiknya pahami dulu risikonya.

Nah, berikut ini adalah beberapa risiko yang bisa saja terjadi jika Anda menutup kartu kredit.

Apa saja?

Baca Juga: Pelaku Bisa Sadap dan Palsukan Identitas! OJK Bongkar 4 Jenis Penipuan Carding yang Berbahaya yang Bikin Rugi Besar