Find Us On Social Media :

Banyak yang Ketipu Gegara Tawaran Bunga Kecil, Ini Tips Agar Tak Terjebak Utang di Pinjol Ilegal

tips terhindar dari pinjol ilegal

GridFame.id - Pinjol menjadi salah satu pilihan tercepat saat kebutuhan ekonomi mendesak.

Banyak orang lebih memilih mengajukan pinjaman ke pinjol saat butuh dana tunai secepatnya.

Bukan tanpa alasan, pengajuan pinjol memiliki syarat yang relatif lebih mudah dibandingkan dengan pinjaman konvensional lainnya.

Seperti koperasi hingga pinjaman bank.

Meski begitu, belakangan masyarakat dibuat was-was dengan maraknya kasus penipuan berkedok pinjol.

Banyak oknum nakal yang mengaku dapat memberikan pinjaman dengan jumlah besar dan bunga kecil padahal mereka ingin mencuri data pribadi.

Nantinya data pribadi yang dicuri akan disalahgunakan sehingga merugikan korban.

Hal ini membuat masyarakat perlu meningkatkan kewaspadaan dan lebih selektif dalam memilih pinjol.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan jika ingin mengajukan pinjaman ke pinjol.

Tentunya hal ini untuk mencegah calon debitur terjebak tipu daya pinjol ilegal.

Simak informasi lengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Pantas Sudah Bertahun-tahun Galbay Pinjol Ilegal Tapi Masih Saja Diteror DC, Ternyata Ini Penyebabnya