Find Us On Social Media :

Duh Internet Mulai Lemot? Begini Cara Beli Booster Smartften Tanpa Aplikasi, Bisa Dapat Geratis Nelpon Juga Loh!

Cara beli booster Smartfren

GridFame.id - Begini cara beli booster Smartfren tanpa aplikasi.

Smartfren menjadi salah satu provider yang dipilih oleh banyak orang saat ini.

Salah satu alasannya karena harga paket internet yang terjangkau.

Biasanya, pengguna Smartfren beli paket Unlimited.

Paket Unlimited ini punya banyak sekali macamnya, mulai dari yang Lite 50 ribuan sampai yang Maxi 100 ribuan.

Makin mahal harga paketnya, makin besar pula kuota FUP-nya.

Bagi yang belum tahu, FUP merupakan kebijakan yang ditetapkan oleh provider, termasuk Smartfren, untuk membatasi penggunaan internet harian.

Jika sudah melebihi batas kuota FUP, maka kecepatan internet bakal melambat.

Meski begitu, Anda tetap bisa menggunakannya untuk berkirim pesan lewat WhatsApp.

Namun, tak perlu khawatir karena Anda bisa menggunakan kuota booster untuk menambah kecepatan internet setelah kuota FUP habis.

Berikut cara belinya!

Baca Juga: Cara Beli Barang di Mall Bayar Menggunakan Shopee Paylater, Gampang banget!