GridFame.id -
Jangan sampai anda terjebak di pinjol ilegal.
Lantaran banyak risiko yang harus didapatkan jika nekat.
Namun, banyak juga masyarakat yang terjebak di pinjol ilegal.
Mereka terjebak lantaran modus yang digunakan oleh pelaku.
Misalnya mengajak kerjasama yang berujung meminjam di pinjol
Atau ada juga yang mengajak untuk bekerja dan mendapatkan penghasilan tambahan.
Modus pinjol ilegal memag sering meresahkan banyak masyarakat.
OJK sendiri telah menghimbau debitur untuk berhati-hati ketika memilih pinjol.
Penagihan debt collectornya pun sangat kasar.
Seperti yang dialami oleh debitur satu ini terjerat pinjol ilegal.
Padahal belum jatuh tempo, namun dc pinjol sudah menyebarkan datanya.