Find Us On Social Media :

Simak 7 Kesalahan Umum yang Dilakukan Nasabah dalam Membeli Asuransi dan Unit Link, Waspada Bisa Merugi!

7 kesalahan umum yang dilakukan oleh nasabah

GridFame.id - 

Asuransi dan unit link adalah produk keuangan yang dapat memberikan perlindungan dan investasi bagi nasabah.

Kedua produk ini memiliki perbedaan signifikan, tetapi seringkali nasabah membuat kesalahan dalam memahami, membeli, atau menggunakan produk-produk ini.

Asuransi adalah produk yang dirancang untuk memberikan perlindungan finansial dalam bentuk klaim saat terjadi kejadian tertentu.

Contoh kerjadiannya seperti kematian atau sakit parah.

Unit link, di sisi lain, adalah produk gabungan yang menggabungkan unsur asuransi dengan investasi.

Untuk menghindari kesalahan-kesalahan ini, sangat penting bagi nasabah.

Tujuannya untuk mendapatkan nasihat keuangan dari profesional yang kompeten sebelum membeli produk asuransi atau unit link.

Selain itu, selalu lakukan penelitian, membaca dengan seksama, dan memahami sepenuhnya produk yang akan Anda beli. 

Berikut adalah 7 kesalahan umum yang dilakukan nasabah dalam membeli asuransi dan unit link.

Apa saja?

Baca Juga: Bisakah Klaim Asuransi Kesehatan untuk Biaya Melahirkan? Begini Penjelasan Selengkapnya