Find Us On Social Media :

Benarkah yang Galbay Pinjol Ilegal Sudah Pasti Lolos saat Ajukan Kredit Bank karena SLIK OJK Bersih? Begini Faktanya

Ajukan kredit ke bank setelah galbay pinjol ilegal (KONTAN.co/Agus Waluyo)

GridFame.id - Bank menjadi salah satu penyedia pinjaman atau kredit yang sangat populer.

Meski sudah ada pinjol, ada beberapa fasilitas kredit di bank yang tak bisa tergantikan.

Salah satunya adalah Kredit Kepemilikan Rumah atau KPR.

Selain itu, orang-orang yang membutuhkan pinjaman dalam jumlah besar pasti akan memilih ke bank.

Namun, ambil pinjaman bank tak semudah ambil pinjaman di pinjol.

Salah satu kendala saat mengajukan kredit ke bank adalah SLIK OJK.

Soalnya, riwayat kredit di SLIK OJK dijadikan salah satu pertimbangan sebelum bank berikan pinjaman atau kredit.

Penyebab SLIK OJK buruk yang paling sering terjadi adalah gagal bayar di aplikasi pinjol atau paylater legal.

Soalnya, transaksi yang ada di sana tercatat di SLIK OJK masing-masing debitur atau nasabah.

Lalu, apakah orang yang galbay di pinjol ilegal sudah pasti lolos ajukan kredit bank karena SLIK OJK-nya bersih?

Begini faktanya!

Baca Juga: Benarkah Teror Pinjol Ilegal Hanya Bersifat Sementara? Simak Pengalaman Warganet yang Utangnya Sudah Numpuk 55 Juta Ini