Find Us On Social Media :

Cara Mengembalikan Limit Shopee Paylater yang 0 Atau Tidak Kembali

2. Belum Bayar Tagihan Shopee PayLater

Selain karena adanya penyesuaian limit, saldo Shopee PayLater jadi 0 juga bisa disebabkan oleh kesalahan pengguna yang tidak membayar tagihan SPayLater tepat waktu.

Pengurangan limit SPayLater ini merupakan konsekuensi awal bagi pengguna sebelum akun Shopee dibatasi / dimoderasi.

Biasanya pengguna akan mendapatkan notifikasi jadwal pembayaran jatuh tempo di bagian atas halaman beranda Shopee PayLater ketika jadwal pembayaran sudah memasuki tanggal jatuh tempo.

3. Akun Shopee Bermasalah

Aktivitas mencurigakan di akun Shopee juga bisa menyebabkan limit Shopee PayLater habis.

Beberapa aktivitas mencurigakan terkait transaksi akan terdeteksi oleh sistem Shopee sebagai tindakan pelanggaran seperti :

Jika akun Shopee terdeteksi melakukan pelanggaran, maka akun Shopee akan dibatasi sementara atau bahkan di nonaktifkan.

Jika akun Shopee di moderasi, otomatis semua metode pembayaran tidak akan bisa digunakan termasuk limit Shopee PayLater.

Cara Mengembalikan Limit Shopee Paylater

Oleh karena itu, kamu perlu melakukan pemeriksaan riwayat transaksi di akun Shopee untuk mengantisipasi penggunaan limit SPayLater yang tidak kamu ketahui.

1. Sering Belanja Online

Metode pertama yang bisa dilakukan adalah dengan sering berbelanja online di Shopee.

Dengan sering belanja di Shopee tanpa meninggalkan catatan buruk, maka pihak Shopee bisa percaya lagi untuk menaikkan limit.

Baca Juga: Patut Ditiru! Paylater Wanita Ini Nyaris Dikuras Gegara HP Hilang, Cuma Lakukan Ini Saldo Langsung Aman

Hal ini sudah seperti pancingan yang bisa diimplementasikan untuk menaikkan Shopee Pay Later.