1. Merindukan mereka
Mungkin orangtua atau saudara Moms yang telah meninggal dan Moms berharap bisa melihat mereka sekali lagi.
Oleh karena itu, otak dan imajinasi Moms menciptakan kembali sosoknya lewat mimpi.
Pikiran bawah sadar Moms cenderung menarik kenangan saat Moms sering memikirkan seseorang.
2. Menyesali sesuatu
Beberapa ahli percaya bahwa ada perasaan tertekan atau penyesalan yang muncul saat Moms memimpikan seseorang.
Jika itu adalah orang yang telah meninggal, mungkin selama mereka hidup, Moms memiki janji yang belum ditepati.
Atau mungkin Moms menyesal pernah menyakiti perasaan mereka.
Source | : | Nakita.id,Suar.ID |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar