GridFame.id - Jangung merupakan salah satu makanan yang cukup digemari.
Bahkan di beberapa daerah di Indonesia, jagung menjadi makanan pokok pengganti nasi.
Selain menjadi makanan pokok, jagung juga tak jarang dijadikan berbagai olahan makanan.
Mulai dari makanan ringan hingga makanan berat sebagai lauk pauk.
Bila mengonsumsi jagung, kita biasa hanya akan mengonsumsi biji jagungnya saja yang sudah matang.
Sedangkan kulit beserta rambut-rambut jagungnya biasa kita singkirkan dan dibuang begitu saja.
Jarang ada yang menyadari kalau rambut jagung memiliki manfaat yang tak terduga lho.
Dilansir dari healthylifevision.com ada beberapa manfaat tak terduga dari rambut jagung yang baik untuk kesehatan.
Nah, apa sajakah itu?
1. Mengontrol gula darah
Rambut jagung dapat meningkatkan produksi insulin dalam tubuh dan mengurangi resistensi insulin, secara efektif ini mengatur kadar gula darah dan mencegah diabetes.
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar