Selain mencuci tangan dengan menggunakan air kobokan, ada juga yang menggunakan gayung.
Kedua hal itu sama-sama tidak ampuh dalam membersihkan kotoran yang menempel di tangan.
Sabun pembersih
Hal itu berlaku sama saat Anda mencuci sayuran, buah, atau benda lainnya.
Baca Juga: Waspada! Kini Berhenti di Bahu Jalan Tol Tunggu Ganjil Genap Selesai Bisa Kena Denda 500.000!
Menggunakan air mengalir dari keran untuk mencuci tangan, adalah cara yang paling tepat daripada menggunakan air kobokan atau membersihkan tangan dalam wadah berisi air.
Aturan mencuci tangan yang benar tidak hanya itu saja. Anda juga perlu menggunakan sabun pembersih.
Penggunaan sabun pembersih adalah untuk mengangkat kotoran sekaligus membunuh bakteri yang menempel di tangan setelah seharian melakukan aktivitas.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar