Begitu pula dengan orang-orang yang terjun langsung untuk mengurusi pasien Covid-19, contohnya tenaga medis.
Tak jarang, efek stres malah dapat menganggu kesehatan sehingga merubah pola tidur dan pola makan.
Berikut adalah tips yang bisa dilakukan untuk menjauhkan diri dari stres ataupun panik berlebih.
Baca Juga: Covid-19 Bisa Menempel di Plastik, Begini Cara Aman Menerima Paket yang Aman Saat Belanja Online
1. Dapatkan informasi dari sumber terpercaya
Pasalnya, banyak berita yang ternyata hoax tersebar di grup aplikasi pesan yang membuat masyarakat menjadi makin panik.
Meski beragam informasi berdatangan, Anda tidak perlu panik.
Pastikan Anda mengakses berita Covid-19 dari sumber-sumber yang terpercaya seperti situs WHO, Kementrian Kesehatan RI, kanal penanggulangan Covid-19 di berbagai daerah, dan media terpercaya.
Source | : | kompas.com |
Penulis | : | Winnieati Sutanto Putri |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar