GridFame.id - Ditengah kekhawatiran merebaknya virus corona, banyak orang melakukan segala cara supaya tak tertular.
Mulai dari mengonsumsi jahe merah sampai membuat disinfektan dari pemutih pakaian, semua akan dicoba.
Banyak sekali informasi tentang virus corona yang bisa dibasmi dengan berbagai cara.
Salah satunya adalah mandi dengan air panas.
Baca Juga: Ada Imbauan Untuk Jauhi Gula Selama Wabah Virus Corona, Kenapa?
Mandi air panas yang dapat disebut-sebut dapat membunuh virus.
Informasi tersebut tentu patut diketahui kebenaranya.
Mitos atau fakta mandi dengan air panas dapat membunuh virus corona?
Mari kita simak penjelasan dari ahli berikut ini.
Source | : | Nova.ID |
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar