Rolls Royce kini memfokuskan energi untuk memproduksi madu, yang disebut sebagai "madu paling eksklusif di dunia".
Dengan peternakan yang besar di daerah Goodwood, West Sussex, Inggris, peternakan lebah Rolls-Royce terbentang dalam area 17 hektar denga jumlah 250.000 lebah madu .
Akan tetapi Rolls-Royce tidak sendirian sebagai perusahaan otomotif yang berjualan madu madu.
Baca Juga: Cukup Gunakan Madu Sebagai Obat Herbal Cegah Sakit Tenggorokan, Kok Bisa?
Pada bulan September 2019, Bentley menghasilkan panenan madu bermerek Bentley yang pertama.
Peternakan lebah Bentley didirikan du daerah Crewe pada Mei 2019, dan panen pertama pada bulan September menghasilkan lebih dari 100 botol madu hanya dari dua sarang.
Tak mau lepas dari merek eksklusif, maka botol dan kemasan termasuk label yang dibuat oleh desainer interior Bentley Louise McCallum.
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
Komentar