GridFame.id - Manfaat daun binahong nampaknya sudah tak perlu diragukan lagi.
Obat alami dengan daun binahong ini dipercaya bisa sembuhkan berbagai penyakit.
Binahong dikenal sebagai tanaman obat alami yang memiliki banyak khasiat.
Daun binahong memiliki banyak khasiat kesehatan untuk obat alami.
Untuk orang yang sering bersentuhan dengan pengobatan herbal, tentu sudah tak asing dengan daun binahong.
Baca Juga: Bikin Gigi Putih Nggak Pakai Mahal, 6 Bahan Rumahan Ini Bisa Jadi Obat Alami Gigi Putih
Binahong yang memiliki nama latin Anredera cordifolia atau disebut Boussingaultia basseloides merupakan jenis tanaman herba yang berasal dari kawasan China, Taiwan, dan Korea.
Meski menyukai tempat lembab dan dingin, binahong bisa hidup di mana saja, kapan saja, dan dengan cara apa saja.
Saat perang Vietnam berkecamuk, daun binahong dikunyah dan dibalurkan pada luka parah yang dialami tentara Vietnam agar segera pulih.
Saking mujarabnya, banyak orang menganggap binahong memiliki kekuatan mistis.
Namun, ternyata ada penjelasan ilmiah di balik khasiat daun binahong yang luar biasa.
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar