1. Kunyit
Obat sesak nafas alami paling ampuh pertama yang bisa Anda coba adalah kunyit.
Curcumin dalam kunyit berperan sebagai antiinflamasi dan berfungsi sebagai antiseptik dan antikuman.
Curcumin dalam kunyit bisa Anda gunakan untuk menghindari alergi dan menghasilkan histamin. Produksi COX-2 prostglandins yang menyebabkan inflamasi juga bisa dihindari.
Pada penderita asma, curcumin berpotensi untuk mengurangi sesak nafas.
Anda bisa mengonsumsi minuman kunyit dengan mencampurkan madu agar rasanya lebih lezat.
2. Bawang merah
Obat sesak nafas alami paling ampuh selanjutnya yang dapat Anda konsumsi adalah bawang merah.
Bawang merah mengandung quercetine yang bisa digunakan untuk melawan alergi penyebab sesak nafas.
Bawang merah juga mengandung sulfur organik yang memberikan banyak manfaat pada sistem pernapasan.
Source | : | Kontan.co.id |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar