Upacara bendera dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia diselenggarakan terbatas akibat pandemi Covid-19.
Meski demikian, masyarakat Indonesia bisa menjadi peserta upacara dengan mengikuti rangkaian acara secara virtual.
Siapa saja bisa bergabung bersama Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia mengikuti upacara 17 Agustus 2021 secara virtual atau daring langsung dari Halaman Istana Merdeka melalui video conference.
Berikut cara daftar, syarat, dan jadwal untuk mengikuti upacara virtual HUT ke-76 RI:
Cara Daftar
Untuk mengikuti upacara bendera virtual memperingati Hari Kemerdekaan, harus mendaftar terlebih dulu.
Cara mendaftar sebagai peserta upacara pada peringatan HUT ke-76 RI, yakni:
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar