Gridfame.id - Kenaikan harga jual terjadi pada minyak goreng membuat para ibu rumah tangga menjerit hatinya.
Tidak hanya minyak goreng kemasan, kenaikan harga jual ini juga terjadi pada minyak goreng curah, yang notabene dapat lebih murah.
Bahkan tak main-main, kenaikan bisa sampai 2 kali lipat dari harga minyak goreng biasanya.
Para pedagang kecil pun ikut menjerit, ternyata ada penyebabnya yang membuat harga minyak goreng melambung tinggi.
Waduh, apa ya?
Source | : | kompas |
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar