GridFame.id - Pesinetron Jeff Smith harus kembali berurusan dengan hukum.
Untuk kali kedua, pemain sinteron Jeff Smith kembali ditangkap polisi terkait kasus narkoba, Rabu (8/12/2021) padahal tiga bulan lalu ia menyelesaikan hukuman.
Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya Kombes Pol Mukti Juharsa pun membenarkan artis inisial JS yang ditangkap pihaknya adalah artis peran Jeff Smith.
"Iya, benar (Jeff Smith ditangkap terkait kasus Narkoba)," kata saat dikonfirmasi, Rabu (8/12/2021).
Kini bak penyesalan datang terlambat, Jeff Smith tiba-tiba banjir air mata di depan wanita ini.
Ia bahkan sampai sesenggukan dan tertunduk lesu menyadari kesalahannya.
Siapa itu?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar