GridFame.id- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir rencananya akan membubarkan perusahaan pelat merah.
Hal ini dikarenaan adanya kabar tentang bahwa perusahaan tersebut sudah lama tidak beroperasi.
Dalam keterangannya, Rick Thohir menjelaskan setidaknya ada sekitar delapan (8) BUMN yang akan dilikuidasi.
Pernyataan ini diunggah di akun Instagram resmi Erick Thohir, @erickthohir beberapa waktu lalu.
“Kalau saya tidak usah muluk-muluk, kontribusi BUMN Semakin besar kepada negara,” mengutip dari akun resminya.
Erick juga memastikan bahwa kedepannya jumlah BUMNN akan semakin mengerucut. Artinyam aka nada lagi BUMN yang akan dibubarkan oleh mantas bos Inter Milan tersebut.
“Kedua jumlah BUMN akan semakin kecil tetapi semakin besar food print-nya,” jelasnya
“Ketiga peran daripada pelayanan BUMN kepada masyarakat semakin maksimal tentu ini semua ada KPI-nya. Saya tak bisa bicara ini tanpa angka-angka,” imbuhnya.
Pembubaran ini juga bertujuan sebagai antisipasi perubahan model bisnis saat masa Covid-19 dan pasca Covid-19.
Baca Juga: Lebaran 2022, Mungkinkah Bisa Mudik? Lakukan Hal Ini Cegah Covid-19
Adapun keledepan perusahaan BUMN yang terancam dibubarkan adalah sbb:
Daftar perusahaan BUMN yang akan dibubarkan
Source | : | |
Penulis | : | Nabilah Hermawati |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar