Bahan:
9 lembar kulit lumpia ukuran kecil siap pakai
750 ml minyak goreng untuk menggoreng
1 butir telur, kocok lepas, untuk merekatkan
Bahan Isi:
1 batang daun bawang, iris halus
3 butir telur, kocok lepas
1/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
50 gram keju chedar, parut kasar
Cara Membuat Lumpia Telur Keju:
1. Isi, tumis daun bawang sampai harum. Masukkan telur, garam, dan merica bubuk. Aduk sampai berbutir kasar.
2. Masukkan keju. Aduk rata. Angkat.
3. Ambil selembar kulit. Beri isi. Lipat kiri kanan. Rekatkan dengan telur dan gulung.
4. Goreng di dalam minyak yang dipanaskan di atas api sedang sampai matang.
Baca Juga: 5 Menu Buka Puasa Enak dan Mudah Ini Bisa Dibuat Tanpa Oven, Mulai dari Roti, Cake Sampai Pizza!
2. Risoles Pisang Cokelat
Bahan Kulit:
100 gram tepung terigu
1 sendok makan susu bubuk
1 buah putih telur kocok lepas
1/4 sendok teh garam
250 ml air
Bahan Isi:
1 sendok makan margarin
30 gram gula pasir
1/2 sendok makan cokelat bubuk dan 2 sendok makan air, larutkan
4 buah pisang kepok , potong kotak
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar