GridFame.id - Drama terseru yang tak boleh dilewatkan.
Drama Korea (drakor) berjudul The Man's Voice harus masuk daftar tontonan wajib bulan ini.
Sinopsis The Man's Voice drakor ini pun jadi hal yang penting untuk diketahui.
Drakor The Man's Voice sendiri dibintangi oleh deretan aktor kenamaan Korea Selatan.
Drama ini akan mengusung genre komedi romantis dengan bumbu fantasi loh.
Menarik bukan?
The Man's Voice sangat dinantikan para pecinta drakor.
Wah, pasti semakin penasaran seperti apa kelanjutannya?
Yuk kita simak sinopsis The Man's Voice di sini.
Sinopsis The Man's Voice
The Man's Voice merupakan serial drama Korea yang tayang pada Desember 2021 lalu.
Drakor ini berkisah tentang pertemuan antara Baek Tae Hwa (Choi Tae Joon) dan Go Mi Rim (Song Ji Eun).
Seperti takdir, kucing peliharaan Baek Tae Hwa lah yang membuat keduanya saling bertemu.
Baek Tae Hwa adalah seorang pekerja keras yang berprofesi sebagai co-pilot.
Sedangkan Go Mi Rim adalah gadis dari keluarga biasa yang bekerja sebagai penjaga toko dan berharap memiliki pekerjaan tetap.
Suatu hari Mi Rim mengalami kecelakaan, ia tersambar petir.
Anehnya hal itu membuat Mi Rim memiliki kemampuan berbicara dengan hewan, termasuk kucing peliharaan Tae Hwa.
Baek Tae Hwa terkejut ketika melihat Go Mi Rim ternyata memiliki kemampuan berkomunikasi dengan kucing peliharaannya.
Baca Juga: Sinopsis dan Nonton Streaming Drakor Terbaru 2022, Doctor Lawyer Episode 1-16
Suatu hari Baek Tae Hwa yang memiliki jadwal penerbangan ingin menitipkan kucingnya ke tempat penitipan hewan.
Namun, sayangnya semua tempat penitipan tutup.
Akhirnya, Baek Tae Hwa pun menitipkan kucingnya kepada Go Mi Rim.
Berawal dari situ, Go Mi Rim jadi belajar lebih banyak mengenai kucing tersebut sampai kisah misteri yang dimilikinya.
Misteri apa yang akan diungkap Mi Rim dari kucing Tae Hwa?
Akankah kedekatan Mi Rim dengan kucingnya membuat Tae Hwa jatuh cinta?
Nonton streaming drakor The Man's Voice, di sini.
Baca Juga: Sinopsis dan Nonton Streaming Drakor Terbaru 2022 Why Her Episode Lengkap dengan Sub Indo
Source | : | Iqiyi |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar