Gridfame.id - Ketika batuk berdahak menyerang tubuh tentu jadi hal yang sangat menjengkelkan.
Aktivitas pasti akan sangat terganggu.
Cara cepat mengatasinya adalah dengan minum obat dari botolan.
Namun hal ini belum tentu mampu untuk hilangkan batuk berdahak.
Ada banyak kemungkinan penyebab batuk.
Entah itu alergi, infeksi, refluks asam, atau makan-makanan yang dikonsumsi.
Sebenarnya, ada bahan alami yang bisa anda manfaatkan untuk menghilangkan batuk berdahak.
Apa saja ya?
Mari kita simak bersama ulasan lengkapnya berikut ini.
Teh madu
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar