Menghirup daun jeruk nipis memberikan manfaat yang luar biasa untuk tubuh dan pikiran.
Bahkan, menanam jeruk nipis seringkali dimanfaatkan untuk menjaga energi setiap hari.
Maka dari itu, mulai sekarang jangan lupa untuk masukkan daun jeruk nipis pada masakan Anda, ya!
Baca Juga: 'Menipu Saya', Dewi Perssik Blak-blakan Ngaku Angga Wijaya Lakukan Penipuan Kepadanya?
3. Menghilangkan bakteri
Daun jeruk nipis mengandung zat yang memiliki aktivitas antibakteri.
Ekstrak jeruk nipis dapat mencegah pertumbuhan bakteri.
Ini menjadikan daun jeruk nipis sebagai antiseptik alami yang efektif.
Sifat antibakteri dan baunya yang menenangkan juga menjadi alasan mengapa daun jeruk nipis bisa mencegah bau pada ketiak.
4. Membuat kulit menjadi sehat dan bercahaya
Minyak atsiri dari daun jeruk nipis dapat membunuh propionibacterium acnes, bakteri yang sering terlihat pada jerawat.
Baca Juga: 'Menipu Saya', Dewi Perssik Blak-blakan Ngaku Angga Wijaya Lakukan Penipuan Kepadanya?
Bersama dengan efek anti inflamasi, minyak ini dapat mengurangi pembentukan jerawat dan perkembangan bekas luka dan noda akibat jerawat.
Terpen seperti sitronelal dan limonene dalam minyak jeruk nipis memiliki kualitas antioksidan yang baik.
Antioksidan dapat mengurangi kemerahan di wajah dan efektif dlam mencegah penuaan pada kulit, sehingga nantinya kulit wajah tampak lebih bercahaya.
Nah, itulah beberapa manfaat dari daun jeruk nipis.
Semoga bermanfaat!
Artikel telah ditayangkan di sajiansedap dengan judul, Lebih Ampuh dari Obat! Cuma Petik 3 Lembar Daun Jeruk Nipis Lalu Olah jadi Begini, Jangan Kaget Kalau Tubuh Alami Perubahan ini Kurang dari 12 Jam!
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar