Berikut makanan yang bisa memicu stroke, dikutip dari Kompas.com.
1. Makanan tinggi gula dan gorengan
2. Makanan olahan
3. Daging merah
4. Soda
Makanan penyebab darah tinggi, dikutip dari Kompas.com.
Jika Anda memiliki tekanan darah tinggi (hipertensi), American Heart Association (AHA) merekomendasikan makan banyak buah, sayuran, protein tanpa lemak, dan biji-bijian.
Untuk mendapatkan hidup lebih sehat, berikut ini adalah beragam makanan penyebab darah tinggi yang baik dibatasi atau dihindari, terlebih jika Anda telah mengidap hipertensi:
1. Garam dapur
2. Daging deli
3. Pizza beku
4. Acar
5. Gula
6. Makanan olahan dengan lemak trans atau lemak jenuh
Baca Juga: 14 Tahun Nikah, Mantan Pemain Sketsa Extravaganza Ini Mendadak Talak Cerai Istri, Ada Apa?
Darah Tinggi Tanda Serangan Stroke
Source | : | kompas,Gridhealth |
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar