Karya fiksi dan panjang pertama Andi Bachtiar Yusuf adalah Romeo Juliet.
Hingga saat ini, Andi sudah menciptakan banyak sekali karya film.
Beberapa di antaranya adalah Hope (2010), Hari Ini Pasti Menang (2013), Garuda 19 (2014) Hujan Bulan Juni (2017), Mata Dewa (2018), Love for Sale (2018), hingga Baby Blues (2022).
Pada tahun 2018 dan 2019, Andi Bachtiar juga mendapatkan penghargaan.
Yakni di JAFF Indonesia Screen Awards dengan nominasi Skenario terbaik.
Kemudian di Piala Maya dengan nominasi Skenario Asli Terbaik.
Source | : | Kompas.com,Forlap Dikti |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar