Namun pihak Rumah Harapan Melanie mengungkapkan jika kini mereka telah membantu Pak Ogah dengan donasi yang meringankan kehidupannya.
Rumah Harapan Melanie membantu melunasi tagihan listrik di rumah Pak Ogah.
"Kami membantu melunasi jatah listrik pak Ogah di rumah juga kebutuhan sembako untuk ia dan keluarga makan.
Sedikit meringankan, Terimakasih kalian semua," tutupnya.
Kabar terkini dari Pak Ogah tersebut pun sontak kembali menjadi sorotan publik.
Tak sedikit yang ikut memberikan komentar pada kondisi Pak Ogah.
"Jauh terlihat seger,, terimakasih orangbaik".
"Masih bisa donasi ke rek RHM yg Bank Mandiri kan?".
"Mbak mel n team".
"Panjang umur segala kebaikan..Tuhan Memberkati..".
"siyap.., sehat2 dan semakin sukses baik" ungkap beberapa netizen.
Artikel ini telah tayang di TribunNewsmaker.com dengan judul PILU Kondisi Abdul Hamid Alias Pak Ogah, Idap Penyumbatan Otak, Kini Linglung, Ada Luka di Tubuhnya
Baca Juga: Kondisi Pak Ogah Semakin Memburuk
Source | : | Tribunnewsmaker.com |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar